seringkali, kita para remaja terusik dengan masalah jerawat. uugh apalagi dengan yang mukanya sensitif + berminyak (like the writer-). jangan diambil pusing ! remove it without stress :D ini tips2 alami dariku :
1. jika muka kita berminyak sering2lah membasuh muka dengan tisyu kering atau handuk (jangan tisyu basah, karena kandungan parfume-nya dapat memicu jerawat timbul makin banyak)
2. jangan pernah gunakan pembersih yang berbau harum, dan sembarangan. bau harum itu adalah sekutu dari jerawat. saran : pakai sabun belerang / sulfur
3. rajin bersihkan muka
4. olahraga teratur, hindari stress, perbanyak makan sayur dan buah serta minum air putih min. 8 L @hari
namun jika dirasa sudah parah, coba konsultasikan pada dokter umum / dokter spesialis kulit langsung. jika masih di usia muda, kulit mati masih mudah untuk berganti dengan yang baru. jadi, jangan enggan untuk merawat kebersihan dan keindahan kulit wajah.
oke! selamat mencoba :D
0 komentar:
Posting Komentar